Selamat Datang di Sistem PPDB Online TKIT Al-Furqon Tahun Pelajaran 2021/2022

INFORMASI PPDB 2021/2022

Tata Cara Pendaftaran Siswa

Persyaratan Umur

  • Kelompok Bermain : 3-4 Tahun
  • TK A : 4-5 Tahun
  • TK B : 5-6 Tahun

Waktu Belajar

  • Kelompok Bermain: Pukul 07.30-10.00 (Senin, Rabu, Jumat)
  • TK A dan TK B: Pukul 07.30-11.30 (Senin-Jumat)

Syarat Administratif

  • Fotokopi Akte Kelahiran Anak
  • Fotokopi Kartu Keluarga (KK)

Prosedur Pendaftaran
ini adalah tulisan kosong

  • Desember 2019 – Maret 2020
    Pendaftaran Gelombang I (Pengambilan Formulir)
  • 25 Maret 2020
    Observasi, Pengukuran Seragam,dan Pengembalian Formulir yang sudah dilengkapi
  • Maret 2020 – Juni 2020
    Pendaftaran Gelombang II (Pengambilan Formulir)
  • 26 Juni 2020
    Observasi, Pengukuran Seragam, dan Pengembalian Formulir yang sudah dilengkapi

Perincian Anggaran Penerimaan Murid Baru (Keuangan)

  • Pendaftaran (Formulir) Rp. 300.000,-
  • Uang Pangkal Rp. 7.000.000,-

atau bisa datang langsung ke sekolah di alamat berikut:
Jl. Seha 11 No.14 Grogol Selatan, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan

Info Kontak Pendaftaran

0813-8847-6400 (Bu Rahma)

0857-8228-154 (Bu Erni)

@tkislamalfurqon_

Scroll to Top
Scroll to Top